Home » Archive for February 2015
Sejarah Lahirnya Batik Keraton
Batik keraton merupakan batik yang dibuat dikalangan keraton dengan motif tertentu. Dahulu batik ini hanya digunakan oleh kalangan keraton saja. Karena itu, batik jenis ini sangatlah eklusif dan tidak sembarang orang bisa mengenakannya.
Qasr al-Farid, Kastil Unik di Mada'in Saleh
Mada’in Saleh adalah sebuah kota kuno dari masa pra-Islam yang terletak di bagian utara Arab Saudi, sekitar 1.400 km di utara ibukota Riyadh. Kota ini terletak di posisi strategis di salah satu rute perdagangan kuno yang paling penting, yang menghubungkan bagian selatan semenanjung Arab ke utara, ke pusat-pusat ekonomi dan budaya besar seperti Mesopotamia, Suriah dan Mesir.
Instruktur Fitnes Cantik Ini Bikin Greget Netizen
Semua hal yang berkaitan dengan wanita pasti menarik untuk dikulik, apalagi jika wanita tersebut memiliki karakter unik maupun wajah yang cantik. Bahkan beberapa waktu lalu publik diramaikan dengan kemunculan sosok para pekerja wanita yang memiliki wajah cantik, seperti Satpol PP Nurul Habibah atau Ninih si penjual getuk.
Sejarah Jas yang Perlu Diketahui
Orang Indonesia mungkin banyak yang tidak mengetahui sejarah jas, sebab di Indonesia pakaian ini bukan pakaian umum yang dipakai oleh masyarakat Indonesia. Jas merupakan pakaian yang biasa dipakai untuk acara-acara formal. Di Indonesia sendiri jas hanya dipakai oleh orang-orang tertentu, terutama oleh orang yang biasa bekerja dikantor.
Subscribe to:
Posts (Atom)